Undangan
Vicka & Yudhi
pernikahan
Minggu, 25 Januari 2026
Hotel Santika Premiere Garut




“Dan di antara tanda-tanda (kebesaran)-Nya ialah Dia menciptakan pasangan-pasangan untukmu dari jenismu sendiri, agar kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan Dia menjadikan di antaramu rasa kasih dan sayang. Sungguh, pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda (kebesaran Allah) bagi kaum yang berpikir.” (QS. Ar-Rum: 21)
Semua berawal dari pertemuan yang sederhana, tanpa disangka justru menjadi awal dari perjalanan yang bermakna. Dari obrolan ringan, tumbuh rasa nyaman yang perlahan berubah menjadi keyakinan. Waktu membawa kami saling mengenal, memahami perbedaan, dan belajar berjalan beriringan.
Tidak selalu mudah, namun setiap proses mengajarkan arti sabar, saling menguatkan, dan menerima satu sama lain apa adanya. Hingga akhirnya, dengan doa dan niat yang tulus, kami memutuskan untuk melangkah ke jenjang yang lebih serius.
Hari ini, mereka mengikat janji dalam sebuah ikatan pernikahan, memulai babak baru sebagai teman hidup, untuk saling menjaga, berbagi cerita, dan menua bersama.